
Perkembangan Refrigerant Masa Kini dan Generasi Baru
Salah satu faktor penting yang perlu dipertimbangkan ketika menggunakan AC Central/Chiller adalah jenis refrigerant yang digunakan. Pertimbangan kesediaan refrigerant masa kini maupun mendatang perlu diperhatikan. Dalam artikel ini, kita akan mempelajari jenis-jenis refrigerant yang umum digunakan pada AC Central/Chiller masa kini maupun mendatang.